Pemain PSBS Rayakan Natal di Bali Jelang Laga Terakhir Putaran Pertama Liga 1

KabarBiak.com (Bali, PSBS Biak) – Terkendala padatnya jadwal pertandingan BRI Liga 1 2024/25, sejumlah pemain PSBS Biak yang mayoritas beragama Nasrani harus merayakan Natal jauh dari keluarga mereka. Skuad yang […]